Model Batik Haliza, Seragam Batik Haliza, Batik Pekalongan Haliza

Rabu, 18 Maret 2015

Cara Merawat Baju Batik

Mungkin banyak di antara kita yang suka sekali membeli baju batik. Mulai baju batik modern, baju batik couple, model batik kombinasi dan masih banyak lagi.
Namun apakah Anda sudah mengetahui cara merawat baju batik dengan benar?
Jika Anda berpikiran bahwa cara mencuci baju batik sama saja dengan cara mencuci baju-baju lainnya, itu adalah hal yang salah.

Kali ini Toko Haliza Batik akan membagikan tips cara merawat baju batik dengan baik dan benar.
  • Pertama, setiap kali Anda selesai membeli baju batik ada baiknya untuk mencucinya terlebih dahulu sebelum dipakai. 
  • Kedua, pakai detergen khusus batik. Detergen khusus batik ini sudah banyak dijual di pasaran, dan saya rasa Anda tidak akan kesulitan saat membelinya. Namun jika Anda tidak menemukan detergen tersebut, Anda bisa menggunakan detergen biasa untuk mencucinya. Asalkan tidak terlalu banyak detergen yang Anda tuangkan, atau Anda bisa mencuci baju batik baru Anda setelah selesai mencuci baju-baju yang lain dengan tetap menggunakan detergen yang Anda gunakan tadi.
  • Saat membilas, jangan diperas terlalu keras karena bisa merusak serat bahan.
  • Kemudian pada saat menjemur, usahakan agar tidak terkena sinar matahari langsung. Jadi kalau bisa cuma diangin-anginkan saja. Dan jangan lupa untuk membaliknya (bagian luar berada di dalam), agar tidak mudah pudar motif batiknya.
  • Dan pada saat menyetrika baju batik, jangan menggunakan setrika dengan suhu yang terlalu panas, jika terlalu panas, bahan baju batik Anda akan mudah rusak dan motif batiknya pun lebih mudah pudar.
Demikian tips merawat baju batik dengan baik dan benar.  Semoga Anda bisa menerapkannya pada kehidupan sehari-hari.
Semoga bermanfaat! :)
085706842526 INDOSAT, Kain Batik, Model Kain Batik, Baju Batik, HM28 BIRU, http://grosirbatik-pekalongan.com/kain-hm28-biru/

http://grosirbatik-pekalongan.com

Sabtu, 01 November 2014

Grosir Baju Batik, Busana Batik, Baju Batik Modern, Gambar Baju Batik, Grosir Batik, Baju Batik

Toko Haliza Batik selain menjual baju-baju batik formal seperti hem dan blus, juga menjual baju batik untuk santai.
Seperti Kaos Batik bermotif vespa, onthel, becak, kapal, dan bambu. Berbahan kaos tebal dan dingin, Hanya Rp 55.000,-
Sedia bermacam-macam warna seperti di bawah ini :

085706842526 INDOSAT, Grosir Baju Batik, Busana Batik, Baju Batik Modern, KRTB4
085706842526 INDOSAT, Gambar Baju Batik, Grosir Batik, Baju Batik, KRTB3

Minat? Segera order sebelum kehabisan.
Chating via BBM 32699BEF atau 298B2D26
via SMS/WA 085706842526

sumber : http://grosirbatik-pekalongan.com/category/produk/kaos/

Senin, 21 Januari 2013

Proses pembuatan batik

proses pembuatan batik, proses pembuatan batik tulis, cara pembuatan batik, proses pembuatan batik cap, cara membuat batik, teknik pembuatan batik, proses pembuatan batik pekalongan, bahan pembuatan batik, batik tulis solo, batik batik indonesia, batik di indonesia, pembuatan batik tulis, proses pembuatan batik printing, proses membuat batik, kain batik madura, proses pembuatan batik jumputan, alat pembuatan batik, teknik pembuatan batik tulis, cara pembuatan batik pekalongan, batik tulis indonesia, indonesian batik, proses pembuatan batik celup, proses pembuatan batik solo, batik batik di indonesia, cara pembuatan batik solo, Desain batik tradisional, gambar proses pembuatan batik, proses pembuatan batik cirebon, proses batik tulis, proses produksi batik, proses pembuatan batik lukis, proses pembuatan batik tradisional, proses pembuatan batik yogyakarta, batik tulis adalah, batik kain, proses membatik tulis, desain batik tulis, sablon batik, teknik pembuatan batik solo, teknik pembuatan batik cap, cara membuat desain batik, batik cap adalah, membuat batik tulis, cara membuat gambar batik, alat untuk membuat batik tulis, cara mendesain batik, kain batik cap, batik tulis, proses batik printing, kain batik printing, batik indonesian, teknik batik cap, batik from indonesia, cara membuat batik indonesia, batik in indonesia, pewarnaan batik tulis, sejarah pembuatan batik, langkah langkah membatik tulis, batik batik solo, cara batik tulis, proses membuat batik cap


Jumat, 21 Desember 2012

Proses Pembuatan Batik

Proses Pembuatan Batik

Secara umum proses pembuatan batik melalui 3 tahapan yaitu pewarnaan, pemberian malam(lilin) pada kain dan pelepasan lilin dari kain.
Kain putih yang akan dibatik dapat diberi warna dasar sesuai selera kita atau tetap berwarna putih sebelum kemudian di beri malam. Proses pemberian malam ini dapat menggunakan proses batik tulis dengan canting tangan atau dengan proses cap. Pada bagian kain yang diberi malam maka proses pewarnaan pada batik tidak dapat masuk karena tertutup oleh malam (wax resist). Setelah diberi malam, batik dicelup dengan warna. Proses pewarnaan ini dapat dilakukan beberapa kali sesuai keinginan, berapa warna yang diinginkan.
Jika proses pewarnaan dan pemberian malam selesai maka malam dilunturkan dengan proses pemanasan. Batik yang telah jadi direbus hingga malam menjadi leleh dan terlepas dari air. Proses perebusan ini dilakukan dua kali, yang terakhir dengan larutan soda ash untuk mematikan warna yang menempel pada batik, dan menghindari kelunturan. Setelah perebusan selesai, batik direndam air dingin dan dijemur.